Kamis, Maret 13, 2025
Polres Tana Toraja

Bhabinkamtibmas Polsek Makale Pengawasan Pada Acara Resepsi Pernikahan

Polrestanatoraja.com – Selasa tanggal 01 juni 2021 sekitar pukul 10.00 wita bhabinkamtibmas sek. Makale Bripka rio novrianto bersama babinsa serda Erwin serta tenaga kesehatan dari PKM makale utara ibu henni fitriawanti melaksanakan giat pengawasan dan monitoring protokol kesehatan pada kegiatan pesta rambu tuka’ / resepsi pernikahan yang bertempat di kampung wisata astrini kel. Tambunan kec. Makale utara kab. Tana toraja.

Dalam kesempatan tersebut bhabinkamtibmas memberikan himbauan kepada Masyarakat dan penanggung jawab kegiatan agar dalam pelaksanaan kegiatan tersebut tetap mematuhi aturan protokol kesehatan sesuai yang tertuang dalam fakta integritas yang telah di buat dan ditandatangani.

Related Posts

1 of 452
error: Mohon maaf tidak bisa klik kanan !! Terima Kasih